Sejarah

  • SK Rektor UNIPA Nomor : SP-86/UN42/KP/2015 tentang Pembentukan Pusat Penelitian Sumberdaya Perairan Pasifik (P2SP2) UNIPA
  • SK Rektor UNIPA Nomor : SP-87/UN42/KP/2015 tentang Pengangkatan Pengelola Pusat Penelitian Sumberdaya Perairan Pasifik (P2SP2) UNIPA (periode 2015-2019)
  • SK Rektor UNIPA Nomor : SP- 168 /UN42/KP/2016  tentang Kepala dan Sekretaris Pusat Penelitian Sumberdaya Perairan Pasifik (P2SP2) UNIPA (periode 2016-2020)
  • SK Rektor UNIPA Nomor : SP-316/UN42/KP/2016 tentang Pembentukan Divisi-Divisi dalam Pusat Penelitian Sumberdaya Perairan Pasifik (P2SP2) UNIPA
  • SK Rektor UNIPA No: SP-113/UN42/KP/2020 tentang Pengangkatan Kepala P2SP2 – LPPM UNIPA

Tugas Pokok dan Fungsi

  1. Menyelenggarakan  penelitian dan kegiatan pengembangan IPTEKS terkait sumberdaya kelautan dan perairan di Kawasan Bentang Laut Kepala Burung (BLKB), Papua dan Pasifik.
  2. Meningkatkan kompetensi peneliti melalui penyediaan media informasi hasil-hasil penelitian sumberdaya kelautan dan perairan.
  3. Menjalin kerjasama riset terkait sumberdaya kelautan dan perairan melalui kemitraan dengan para pihak (stakeholders).
  4. Menjadikan P2SP2 UNIPA sebagai pusat kepakaran dalam memberi layanan pemikiran dan program-program strategis dalam pengembangan sumberdaya kelautan dan perairan untuk menunjang percepatan pembangunan di BLKB, Papua dan Indonesia.

Kegiatan Penelitian dan Kerjasama

No Sumber dana dan Mitra Topik Riset
1. Kemenristek-BRIN bekerjasama dengan MMF, BLUD-Raja Ampat Sustainable management of Manta Rays population in Dampier St, R4
2. Kemenristek-BRIN Identifikasi Penanda Molekuler Ikan Kerapu di Bentang Laut Kepala Burung Papua
3. Pew Marine Fellow (PMF) Konservasi penyu belimbing terkait global climate change di BHS (2018-2020)
4. INREF-Wageningen University Research (WUR) in a consortium with Indonesian State universities (UNIPA, UNDIP, IPB, ITB) and agencies (LIPI, BLUD R4) Resilience of the Richest Reefs (3R)
5. Masyarakat Biodiversitas Indonesia (MBI) In-kind PengelolaanIndo-Pacific Journal of Ocean Life (https://smujo.id/ol)
6. University of Sussex (UoS-UK) Data-driven decision making for sustainable management of marine resources
7. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP): Pendidikan dan Pelatihan Buku Besar Maritim Indonesia (BBMI): Sumberdaya Maritim. Launch in August 2020
8. International Joint Laboratory (IJL) – SEntinel LAboratory of the Indonesian MArine BiodiversiTy (SELAMAT) Indonesia: LIPI, Politeknik Perikanan dan Kelautan KKP Sorong, UNIPA. France: IRD, MARBEC, ENTROPIE Marine Sentinel Species in Papua
9. Wageninge University and Research Beauty studios under water
10. Wageninge University and Research First dive Raja Ampat, Sorido

Struktur Organisasi

Kegiatan riset bersama dengan Wageningen:

https://weblog.wur.eu/coastsea/beauty-studios-under-water/ dan

First dive Raja Ampat, Sorido